Senin, 22 Oktober 2012

Shell, System Call, Command Interpreter & API ( Aplication Programming Interface )

* Shell
     adalah program ( penterjemah perintah ) yang menjembatani user dengan sistem operasi, dalam hal ini kernel ( inti sistem operasi )

     fungsi :
     menyediakan prompt sebagai user interface,  tempat dimana user mengetikan perintah yang diinginkan baik berupa perintah internal shell ataupun eksekusi suatu file program, shell juga memungkinkan user menyusun sekumpulan perintah pada sebuah atau beberapa file untuk dieksekusi sebagai program

    Struktur :

     Posisi :
     dalam gambar diatas posisi shell berada ditengah-tengah antara kernel( inti sistem operasi) dan application


* Sistem call 
     adalah tata cara pemanggilan diprogram aplikasi untuk memperoleh layanan yang disediakan oleh sistem operasi. Bentuk sistem call beragam, banyak berupa rutin prosedur atau fungsi. Sistem call menyediakan antar muka antara program yang sedang berjalan dengan sistem operasi, sistem call biasanya tersedia dalam bentuk instruksi bahasa assembly. Sistem call juga dapat langsung dibuat pada bahasa tingkat tinggi seperti bahasa C dan C++

Fungsi :
     mengontrol proses ketika penghentian pengeksekusian program, baik secara normal (end) maupaun tidak nromal(abort). Terkadang diperlukan untuk meload atau mengeksekusi program lain
Struktur :

Posisi :
     system call berada dalam user program
  
* Command interpreter 
     adalah suatu program yang membaca perintah berdasarkan texs yang ditrima melalui user atau file.
Fungsi : 
     membaca input dari pengguna. Inputan itu berupa perintah, seperti membuat file baru, menghapus file, pengkopian file, penggantian nama dan memanipulasi yang lain.
Struktur :

Posisi :
     Dalam proses pengoperasiannya, posisi Command Interpreter terletak pada tahap awal sebelum melakukan proses ke Long-term scheduler

* API (APPLICATION PROGRAMMING INTERFACE)
Fungsi : 
     Bisa menjalankan program di system operasi mana saja, asalkan sudah terinstall AP.


Struktur :



Posisi :
     Posisi Application Programming Interface berhubungan dengan berbagai Application Program. 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar